Media Online Terkini
TANGGAMUS

Berbagi Takjil DPC PWDPI Kabupaten Tanggamus Dengan Pengendara Roda Dua Dan Roda Empat Yang Melintas

Tanggamus, Detectivenews.id– Dewan Pimpinan Cabang Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (DPC PWDPI) kabupaten Tanggamus yang di pimpin langsung oleh ketua DPC PWDPI Tanggamus BUYUNG, dan di dampingi oleh Dewan pembina PWDPI Tanggamus Junaidi Yazid,S.Kom. Kamis 20 April 2023.

Kegiatan tersebut diadakan tepat di seputaran taman kota (TAMKOT) kota agung jalan Ir H Juanda simpang empat lampu merah berjarak – + seratus meter dari rumah dinas Bupati Tanggamus.

“Selain untuk menyemarak kan bulan Ramadhan, tujuan kegiatan pembagian takjil ini adalah, untuk lebih mendekatkan organisasi wartawan dan masyarakat. Selain itu, agar kita memaknai bulan suci Ramadhan dengan lebih peduli dan berempati kepada sesama, terlebih bulan suci Ramadhan merupakan, bulan yang penuh berkah dan ampunan,” seperti yang diungkapkan Ketua DPC PWDPI Kabupaten Tanggamus BUYUNG. (Red)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button